√ Pentaque │Teknik Dasar  dan Cara Bermain Petanque

Posted on

√ Pentaque │Teknik Dasar  dan Cara Bermain Petanque

Teknik Dasar Petanque – Pada artikel sebelumnya kita telah membahas mengenai pengertian permainan petanque  dan pada kesempatan kali ini admin akan menjelaskan sebuah materi yang  berhubungan dengan Petanque yaitu Teknik dasar dalam permainan petanque ,  tentunya setiap olahraga permainan pastilah  terdapat  teknik, peraturan ataupun  cara untuk memainkannya. Tidak terkecuali permainan Petanque dan berikut penjelasannya .

Teknik melempar

Dalam melempar, terdapat dua teknik yaitu  Lemparan Untuk Menuju Titik Sasaran ( Throwing for pointing ) dan Lemparan untuk menembak ( Throwing for shooter ). Berikut ini adalah  penjelasannya :

Lemparan Untuk Menuju Titik Sasaran ( Throwing for pointing )

  • Roll ( Lemparan dengan menggelindingkan bola ke tanah )
  • Soft – Lob ( Lemparan Stengah Parabol )
  • High – Lob ( Lemparan Tinggi Parabol )

Lemparan untuk menembak ( Throwing for shooter )

  • Shot On The Iron
  • Shot Shot
  • Ground Shot

Cara Bermain Olahraga Petanque

  • Petanque bisa dimainkan oleh beberapa orang, seperti  1 lawan 1, 2 lawan 2, dan 3 lawan 3 Pa / Pi atau mix ( tidak ada batasan usia )
  • Tiap pemain memegang 3 BOULE kecuali main 3 lawan 3 bolanya 2
  • Bermain dimulai dengan “ Tos ”, pemenang tos di persilahkan  untuk melempar boke dari dalam lingkaran yang di simpan di salah satu sisi lapangan dengan jarak lemparan minimal 6 meter  dan maksimal 10  meter, diberikan  kesempatan sebanyak  3x jika  belum memenuhi jarak tersebut atu gagal. lawan yang melakukan lemparan.
  • Setelah boke ( bola kecil ) dilempar, kemudian pemenang undian melempar Boule ( Bola besar ) sedekat mungkin ke boke.
  • Selanjutnya giliran lawan untuk melempar, bisa mengarah semakin dekat ke boke ataupun bisa juga  mengenai bola lawan hingga jauh
  • Regu yang paling jauh bogenya ke boke, itu yang main terus hingga habis atau hingga  lebih dekat boge kita dari lawan.
  • Skor dihitung hingga 13 poin, siapa saja regu yang pertama memperoleh  poin 13 maka dialah yang menang.

Demikianlah penjelasan mengenai √ Pentaque │Teknik Dasar  dan Cara Bermain Petanque semoga mudah untuk dipahami dan juga dapat bermanfaat untuk kalian semua , sekian dan terimakasih.

Baca Juga :